Contents
KLAKLIK
Romance
Aku Atau Mantan Istrimu
Pernikahan yang telah Amelia bangun selama 3 tahun lamanya kini di ambang ke hancuran, laki-laki yang telah dia anggap sebagai pengganti Ayahnya malah mengkhianati cintanya. Amelia berharap bahwa suaminya yang bernama Romi bisa menerima dirinya, walau dirinya berbeda dengan mantan istri pertamanya. Tapi cinta Amelia jauh lebih tulus di bandingkan dengan cinta mantan istri pertama Romi. Amelia sudah memberikan seluruh hidupnya untuk mengabdi pada Romi bahkan Amelia rela menjadi Ibu sambung dari anak Romi dan mantan istrinya itu. Rasa sabar Amelia menghadapi sikap Romi sudah berada di ujung batasnya, kini Amelia tidak bisa memberikan kesempatan kedua bagi Romi untuk menghiasi hari-harinya seperti dulu. Pernikahan yang telah di bangun selama 3 tahun lamanya, kini pupus di tengah jalan karena sebuah kesalahan Romi yang tidak bisa di toleransi lagi oleh Amelia.
Share
.
Show Reply (0) Add Reply